Ramuan untuk penyakit jantung adalah :

  • 30 gram akar tebu hitam

  • 1/2 liter air bersih

 

Ambillah akar tebu hitam dan cucilah sampai bersih.

Kemudian rebuslah 1/2 liter air sampai mendidih.

Masukkan akar tebu hitam tersebut, biarkan kira-kira 10 menit.

Setelah itu endapkan akar tebu hitam tersebut dalam sebuah gelas.

Setelah mengendap lalu minumlah airnya.

 

Cara yang lain adalah :

  • 20 gram gula aren

  • 25 gram akar kemangi

  • 25 gram daun kemangi

  • 50 gram biji kemangi

 

Akar, daun dan biji kemangi tersebut ditumbuk sampai halus.

Kemudian seduhlah dengan segelas air panas dan saringlah.

Hasil saringan dibubuhi gula aren dan diaduk rata.

Dan minumlah selagi masih hang