Penderita tekanan darah tinggi biasanya disiksa oleh seringnya tensi darahnya cukup tinggi, bahkan tidak jarang tinggi sekali.
Hal ini tidak jarang membawa kelumpuhan atau bahkan kematian pada penderitanya.
Karena itu agar tensi darah tetap tidak naik dan selalu dalam keadaan normal, setiap hari minumlah parutan belimbing.
Buah belimbing yang cukup besar dan sudah setengah matang, diparut halus, kemudian diperas airnya sebanyak satu gelas.
Minumlah setiap pagi hari selama 1 minggu.
Jika dalam 1 minggu tensi sudah turun baru 2 hari 1 kali meminumnya.
Selama anda rajin meminum air perasan belimbing tersebut, tensi darah anda akan normal.
Jika dalam 1 minggu belum cukup tambahkan menjadi 2 minggu atau 1 bulan.
Selanjutnya tiap 2 hari 1 kali.